Kamis, 03 Maret 2011

Cara melakukan backup pada blogspot

Melakukan Backup pada blog atau website sangatlah penting,apa lagi jika blog/website kita rusak atau yg lebih parahnya lagi di serang oleh hacker dan data-data kita di hapus,dan kejadian ini pernah saya alami saat mengganti domain menjadi .co.cc,pada saat itu saya lupa membackup blog,dan hasilnya blog saya menjadi default,,daftar pengunjung pun menjadi 0..dan kejadian itu membuat saya males ngeblog lagi..T_T..jika tidak ada backup nya bisa repot seperti saya kan,..Nahh,,sebagai antisipasi dari kejadian yang tidak mengenakan pada blog kita, gk ada salahnya membackup blog kita,caranya sangat mudah,,
UNTUK BLOGSPOT :


Backup Posting (tulisan) + Komentar:

  1. Login pada akun blogspot Anda. Pada dasbor, klik link menu Pengaturan. 
  2. Kemudian klik subtab Dasar.  
  3. Di bagian paling atas ada tulisan impor blog,ekspor blog atau hapus blog,,untuk membackup kamu pilih Ekspor blog.
  4. Jika Anda ingin mengembalikan atau meng-upload posting dan komentar yang di-backup tadi, caranya adalah dengan mengklik link "Impor Blog" yang ada pada langkah 3 di atas.
Backup Template Blogspot :

  1. Login blog,lalu pada dasbor kamu pilih tata letak/rancangan.
  2. lalu kamu ke edit HTML
  3. Pada bagian Backup/Restore Template, klik link Download Template Lengkap untuk mem-backup template blogger Anda.
  4. Jika anda ingin mengembalikan template yang kamu backup tadi ikuti 3 langkah yg ada di atas,lalu klick tombol browse/pilih  lalu unggah,.

Artikel Terkait

0 komentar:

Posting Komentar

Terima kasih anda telah menyukai/berkomentar ..Komentar yang anda tulis sangat berarti bagi kemajuan blog ini.THX.